Skip to main content

Posts

Showing posts from October 11, 2016

8 Tips Memilih Makanan Yang Sehat Untuk di Konsumsi

Tips memilih makanan yang sehat  - Makanan yang sehat adalah hal yang harus kita perhatikan dalam memenuhi kebutuhan konsumsi sehari-hari. Makanan yang sehat memiliki peranan yang besar dalam menjaga dan meningkatkan kekebalan imun manusia. Kita harus berhati-hati memilih makanan, karena jaman sekarang banyak sekali makanan yang tidak layak konsumsi di pasaran. Banyak juga pedagang-pedagang nakal yang menjual makanan mengandung bahan kimia berbahaya, seperti boraks, formalin, pewarna pakaian, pengawet kimia dan sebagainya. Wah sungguh mengerikan bukan? Nah untuk itu mulai dari sekarang lebih bijaklah dalam memilih makanan, jangan tergiur dengan makanan yang berwarna cerah atau rasanya enak, tetapi mengandung bahan kimia berbahaya yang memicu berbagai penyakit untuk tubuh kita. Di sini kita akan berbagi  tips memilih makanan yang sehat . Tidak susah kok memilih antara makanan yang sehat dan yang tidak sehat. Berikut ini adalah beberapa tipsnya. 1. Jika anda penggemar makanan

Cara Menyimpan File Menggunakan GOOGLE Drive dan Dropbox

Hampir setiap orang yang pernah menggunakan komputer, pernah mengalami hal yang sama yakni kehilangan File penting, apakah file pekerjaan kantor, tugas sekolah, ketikan skripsi, foto pernikahan, atau lagu baru hasil rekaman yang dibuat bersama-sama teman. Hilangnya data ini pun disebabkan berbagai macam hal, dimulai dari hilangnya flash disk tempat data disimpan, Laptop/komputer mati total, CD raib entah kemana, ataupun tidak sengaja terformat dan terhapus. Apalagi jika data-data tadi sangat kita perlukan, misalkan besok harus presentase, harus seminar, harus di berikan kepada atasan, dll. Kalau sudah begitu, kepala ini rasanya pasti tidak karuan. Sebenarnya semua kehilangan file kita tadi disebabkan oleh "kelalaian" kita sendiri. Sebaiknya jika kita ingin agar file tetap aman, simpanlah file-file tersebut ke beberapa tempat, apakah Flash disk, Laptop, CD/DVD, dan Internet. Nah, untuk yang terakhir ini, ada beberapa tempat penyimpanan file yang diberikan gratis oleh penyed

5 Tips Cara Menyimpan File Rahasia Di Komputer

Tips – File pada komputer memanglah bakal dengan gampang dibuka oleh beberapa orang yang membuka komputer Anda, bila Anda tidak memberi keamanan pada file itu. File rahasia ini umumnya tidaklah file sebagaimana dokumen penting, tetapi gambar serta video untuk dewasa. Nah, bila Anda mau mencari tahu apakah anak lelaki Anda atau mungkin saja pacar Anda mempunyai file rahasia didalam komputernya, jadi Anda dapat tahu hal ini lewat 5 tips cara menyimpan file rahasia seperti berikut ini. 1. Membuat folder didalam folder yang begitu dalam Awal mulanya saya sendiri memakai komputer, tehnik atau langkah sembunyikan file di komputer belum saya kenali. Saya cuma memakai trick sembunyikan file dengan memakai folder didalam folder yang bercabang-cabang serta begitu dalam. Namanya juga langkah classic, serta masih belum tahu komputer pastinya langkah tersebut termasuk efisien untuk menaruh file rahasia yang aman. Ini dapat menjadikan orang yang mau lihat file Anda tentu kerepotan lantaran mem

[Tekno] Nekat, Pria Ini 'Siksa' iPhone 7 di Dalam Microwave

Berita Hari ini California -  Belum ‘afdol’ rasanya jika  smartphone  terbaru vendor kenamaan seperti  iPhone 7  belum diuji daya tahannya. Sebelumnya,  smartphone flagship besutan Apple tersebut memang sempat ‘disiksa’ salah seorang pengguna.  Pengguna ini menggores layar, tombol  home, speaker, antenna band,  lensa kamera hingga menyulut korek api untuk memastikan seberapa kuat  iPhone 7  dapat menerima siksaan fisik yang dilakukan. Kini, salah satu unit  iPhone 7  harus kembali diuji ketahanannya. Ya, iPhone 7 kali ini di-'eksekusi' oleh TechRax, seorang penguji ketahanan  gadget  kontroversial di YouTube. Biasanya, TechRax melakukan berbagai macam penyiksaan ke setiap  smartphone  yang baru dirilis. Seperti merendamnya di air rebus mendidih, menggoresnya dengan paku, menjatuhkan  smartphone  dari gedung pencakar langit, hingga yang paling ekstrem, melempar smartphone  ke lahar api.  Namun kali ini, TechRax bakal ‘mengganyang’ iPhone 7 dengan memasukkannya ke dalam micr

Gamer Ini Pecahkan Rekor Dunia Bermain Super Mario Bros

Berita Hari ini Jakarta -  Sejak peluncuran pertamanya tiga dekade lalu, Super Mario Bros. untuk konsol Nintendo Entertainment System (NES) telah dianalisis bahkan dibedah 'dalamannya' oleh banyak  gamer  di dunia. Kala banyak gim lawas lekang dimakan waktu, Super Mario Bros. masih tetap memesona banyak  gamers  hingga saat ini. Terbukti, makin banyak  gamers  menantang dirinya sendiri dan  gamer  lainnya, bahkan membuat ajang khusus untuk melihat seberapa cepat seseorang menyelesaikan gim lawas ini. Sejak pertama kali ajang  speedrunner  ini bermula, rekor waktu menyelesaikan Super Mario Bros. pun tiap tahunnya makin cepat. Adalah  gamer  dengan  nickname  Kosmicd12, yang mampu menyelesaikan Super Mario Bros. hanya dalam waktu 4 menit 57 detik pada 3 Oktober 2016 lalu. Namun, rekor tersebut pun tak berlangsung lama. Mengutip informasi dari  Nintendo Life , Senin (10/10/2016),  speedrunner  lain dengan nickname  Darbian mampu menyelesaikannya lebih cepat dalam wakt

Jika Sering Merasa Ponsel Anda Bergetar Padahal Tidak

Berita hari ini  Jakarta   "Tunggu sebentar," Anda seringkali berkata kepada seorang teman, "Ponsel saya bergetar. Mungkin ada yang penting." Anda pun memasukkan tangan ke kantong atau ke dalam tas untuk mengambil ponsel, dan ternyata tidak ada pesan maupun telpon yang masuk. Tak ada apa-apa, padahal Anda merasa benar-benar ada getaran yang masuk. Jangan khawatir, Anda tidak sendirian. Sebanyak 90 persen dari kita semua pernah mengalami apa yang disebut sebagai  Phantom Vibration Syndrome  atau 'ilusi ponsel bergetar', seperti yang dilansir dari  Marieclaire.co.uk  pada Kamis (29/9/2016). Sensasi ini paling umum terjadi saat Anda yakin bahwa ponsel Anda bergetar di kantong atau tas Anda, namun hal ini hanya bayangan saja. Dr Robert Rosenberger, seorang filsuf dan asisten profesor di Georgia Institute Technology mengatakan bahwa perasaan tersebut adalah halusinasi yang tercipta akibat kecemasan, dan semakin sering terjadi pada banyak orang.